Senin , 13 Mei 2024

Breaking News

Breaking News

Pasar Modern Pasirpengaraian Dicanangkan Jadi Percontohan Pangan Aman

  PASIRPENGARAIAN (Khabarmetro.com)– Saat melakukan Kunjungan Kerja (Kunker) ke Kabupaten Rokan Hulu (Rohul), Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Pekanbaru berkomitmen menjadikan Pasar Modern Pasir Pengaraian sebagai Pasar Percontohan Pangan Aman. Hal itu terungkap saat Pertemuan antara Pengurus BPOM Pekanbaru dengan Pemkab Rohul dan Pengelola Pasar Modern dari Perusahaan Umum …

Read More »

Bukit Intan Makmur Masuk Nominasi Desa Pangan Aman

  KUNTODARUSSALAM (Khabarmetro.com)– Masyarakat Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) patut berbangga, pasalnya dari 7 Desa secara Nasional, Desa Bukit Intan Makmur, Kecamatan Kunto Darussalam, Kab. Rohul, Provinsi Riau masuk Nominasi Desa Pangan Aman yang digelar Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BBPOM) Pusat. Menjelang Tim Verifikator Pusat untuk melakukan verifikasi lapangan …

Read More »

Bupati Dan Kapolres Siak Pimpin Random Rapid Test Kepada Masyarakat

  SIAK (Khabarmetro.com)–  Polres Siak  Bersama Pemkab  kembali melaksanakan kegiatan Random rapid test antigen kepada masyarakat. Pelaksanaan rapid test antigen disasarkan kepada masyarakat di Kecamatan Tualang yang kedapatan berkumpul di sejumlah Kafe seputaran Kota Perawang Kecamatan Tualang pada Jumat ( 28/05/2021) malam. Kapolres Siak AKBP Gunar Rahadiyanto, SIK, MH mengatakan …

Read More »

Memasuki Hari Ke-2 Tim Gabungan Terus Melakukan Upaya Percarian Korban Hilang

    SELATPANJANG (Khabarmetro.com) – Kapal Tugboat TB Green Lacosta Berisikan 6 ABK dikabarkan tenggelam pada Kamis (27/5/2021) pagi. Salah satu ABK yakni Kapten Kapal menghilang. Bedasarkan informasi yang di dapat Kapal bermuatan material perusahaan ini tenggelam di perairan Dusun Tanjung Gambar, Desa Lukit Kecamatan Merbau, Kepulauan Meranti. Tim gabungan …

Read More »

Honor Guru MDA Nunggak 5 Bulan

Komisi II Minta Kemenag dan Disdikpora Jangan Saling Lempar Tanggung Jawab Ketua Komisi II DPRD Kabupaten Kampar, Zumrotun   BANGKINANG (Khabarmetro.com)-–  Ketua Komsi II DPRD Kabupaten Kampar, Zumrotun, menegaskan, pihaknya berencana kembali akan memanggil pihak Kantor Kementerian Agama atau Kemenag dan pihak Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Disdikpora), untuk menindaklanjuti …

Read More »