Minggu , 12 Mei 2024

Breaking News

Breaking News

Menikmati Keindahan Wisata Pantai Sepahat dan Keunikan Pantai Tenggayun Kabupaten Bengkalis

Bandar Laksamana (khabarmetro.com)–Alam semesta diciptakan Tuhan dengan milyaran hal menakjubkan didalamnya, keindahan alam ini membuat kita begitu kaya dan terkenal di mata dunia, berkat akan pesona alam yang begitu luar biasa. Negara kita tercinta Indonesia merupakan Negara yang begitu memiliki kekayaan alam sungguh luar biasa, baik itu panorama alamnya, suku, …

Read More »

Hati-hati Tawaran Pinjaman Online

P PEKANBARU–Otoritas Jasa Keuangan (OJK) meminta masyarakat berhati-hati meminjam uang di platform pinjaman online (pinjol). Pasalnya, banyak risiko yang ditimbulkan jika meminjam di pinjaman online. Himbauan itu sampaikan M Yamin dengan judul Fitech P2P Lending dalam seminar yang ditaja OJK Riau di Hotel Premiere, Selasa (5/10) kemarin. Dikatakan Yamin, saat …

Read More »

OJK Riau Ajak Media Dorong Perbaikan Ekonomi Daerah

Bersempena Bulan Inklusi Keuangan Kepala Cabang Otorisasi Jasa Keuangan Riau, Muahmmad Lutfiah sedang menyampaikan kata sambutan. PEKANBARU- Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Riau Muhammad Lutfiah menghimbau dan mengharapkan kerjasama media untuk sama membangun dan mendorong perbaikan ekonomi. Karena sejak didera wabah Covid-19, yang terpukul bukanya sektor kesehatan tetapi yang lebih …

Read More »

SPR Langgak Bina Masyarakat Manfaatkan Limbah Sebagai Sumber Penghasilan

TANDUN (khabarnetro.com) – Tanpa adanya usaha/industri kecil menengah (UKM/IKM) roda perekonomian akan tersendat-sendat terutama dimasa pandemi covid-19 yang sudah hampir dua tahun ini. Imbasnya, daya beli masyarakat turun drastis dan memberikan banyak dampak pada usaha skala besar. Sifat dari usaha kecil yang fleksibel dan cepat tumbuh membuat banyak ruang bagi …

Read More »

Dikunjungi 3 APP, BPK Perwakilan Provinsi Riau Sebut Pergubri Bisa jadi Kriteria Audit Anggaran Publikasi

Usai bertemu, rombongan 3 APP Riau foto bersama di lobi utama kantor BPK Perwakilan Provinsi Riau. PEKANBARU (Khabarmetro.com)- Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Riau menerima kunjungan 3 Asosiasi Perusahaan Pers (APP) Riau, Senin (4/10/2021). Ditegaskan dalam pertemuan ini, bahwa Pergubri Nomor 19/2021 bisa jadi kriteria BPK dalam mengaudit belanja …

Read More »

Saat Pendemi, Pengusaha Sumatera Makin Senang Investasi di Riau

Apindo Kampar Ajak Pengusaha Manfaatkan Peluang Ini Muhammad Amin. PEKANBARU (Khabarmetro.com)- Meski pandemi Covid-19, justru Riau banyak dilirik kalangan pengusaha lokal di Sumatera. Bahkan beberapa tahun terakhir, pengusaha dari Sumatera Barat dan Sumatera Utara makin senang menanamkan investasinya di Riau. Muhammad Amin selaku Ketua Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Kabupaten Kampar, …

Read More »

Luar Biasa, Malam “Kobar Camp” di Alam Mayang Berlangsung Meriah

Dihadiri Kadis Pariwisata Riau dan Kota Pekanbaru Seluruh peserta “Kobar Camp” nampak ceria dan gembira mengikuti acara. PEKANBARU (Khabarmetro.com)- Hari Pariwisata Dunia (World Tourism Day 2021) jadi semakin semarak dengan “Kobar Camp” yang ditaja atas kolaborasi 17 Asosiasi dan Komunitas Pariwisata di Riau. Sabtu malam (2/10/2021) di taman wisata Alam …

Read More »

Kecamatan Bukit Batu Gelar Rakorcam Persiapan MTQ Ke XXXll Tahun 2021

Bengkalis (khabarmetro.com)-Pemerintah Kecamatan Bukit Batu bersama Ketua Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ), Unsur Pimpinan Kecamatan (Upika) dan Kepala Desa se Kecamatan Bukit Batu dan Lurah gelar Rapat Kordinasi Kecamatan (Rakorcam) terkait persiapan Penyelenggaraan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke XXXll Tahun 2021 yang akan di laksanakan pada tanggal 13 Oktober insyaallah …

Read More »