Jumat , 3 Mei 2024

Rokan Hilir

Rokan Hilir

Tim IT Diskominfotiks Rohil Luncurkan Sistem Informasi Geospasial Daerah

BAGANSIAPIAPI (khabarmetro.com)- Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) melalui Dinas Komunikasi Informastika, Statistik dan Persandian (Diskominfotiks) berhasil membangun sistem informasi geospasial data sektoral dan Tematik berbasis web. Satu lagi inovasi terbaru yang berhasil diciptakan oleh Diskominfotiks ini guna menghasilkan data yang lebih akurat dan informasi yang berkualitas. “Sistem Informasi Geospasial ini …

Read More »

Wabup Pimpin Rapat Event Wisata Nasional Bakar Tongkang Tahun 2023

Sulaiman : Tahun Ini Kita Buat Spektakuler dengan Kehadiran Menteri Pariwisata. BAGANSIAPIAPI(khabarmetro.com)-Wakil Bupati Rohil H Sulaiman mengatakan,Even Wisata Bakar Tongkang tinggal 24 hari lagi, berbagai persiapan sedang dilakukan oleh seluruh Stake Holder agar even yang sempat ditiadakan selama tiga tahun akibat Pandemi Covid-19 dapat berjalan dengan baik dan sukses. Saat …

Read More »

Bupati Afrizal Irup Peringatan Hari Otonomi Daerah Ke-27 dan Hardiknas 2023

BAGANSIAPIAPI(khabarmetro.com)-Bupati Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) Afrizal SIP menjadi Inspektur Upacara (Irup) pada Peringatan Hari Otonomi Daerah Ke-27 dan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) di lapangan Taman Budaya,KM 6 Bagansiapiapi,Riau. Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-27 di tahun 2023 ini mengangkat tema Otonomi Daerah Maju Indonesia Unggul dan Tema Hari Pendidikan Nasional 2023 …

Read More »

Bupati Irup Upacara Peringatan Hari lahir Pancasila,Ajak Seluruh Komponen Menjaga Pancasila

BAGANSIAPIAPI (khabarmetro.com)- Bupati Rohil Afrizal SIP menjadi Inspektur Upacara peringatan Hari lahir Pancasila 1 Juni 2023 di depan Kantor BPKAD, Jalan Merdeka,Bagansiapiapi,Kamis (1/6/2023). Tahun ini upacara peringatan Hari lahir Pancasila mengusung tema “Gotong royong membangun peradaban dan pertumbuhan Global ” dihadiri Ketua DPRD Rohil Maston,Dandim 0321 Rohil Letkol Inf M …

Read More »

Sekda Rohil : Forum Anak Dibentuk di Semua Kecamatan dan Desa

BAGANSIAPIAPI (khabarmetro.com)-Sekretaris Daerah (Sekda) H Fauzi Efrizal berharap Forum Anak dapat dibentuk hingga ke tingkat Kecamatan dan Desa,selain itu anak-anak juga harus berperan dalam pembangunan bangsa sebagai bentuk partisipasi mereka. Berdasarkan peraturan Mentri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak,Negara menjamin pemenuhan anak untuk berpartisipasi serta menyampaikan pandangan sesuai tingkat usia dan …

Read More »

Diskominfotik Rohil Gelar Turnamen Mobile Legend Bupati Rohil Cup 2023

BAGANSIAPIAPI (khabarmetro.com)- Kepala Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian (Diskominfotik) Kabupaten Rokan Hilir (Rohil),Indra Gunawan SE MH,Senin (5/6/2023) mengatakan Diskominfotik Rohil bersama dengan Elektronik Sport Indonesia (ESI) Rohil akan menggelar turnamen Mobile Legend (ML) memperebutkan piala Bupati Rohil Cup Tahun 2023. “Turnamen Mobile Legend ini dalam rangka mendukung para talenta …

Read More »

Bupati Rohil Launching Program Internet Murah di Bangko Pusako

BAGANSIAPIAPI (khabarmetro.com)-Bupati Rokan Hilir (Rohil) Afrizal Sintong SIP melalui Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian (Diskominfotiks) terus bekerja untuk memberikan pelayanan terbaik untuk masyarakat salah satunya penyediaan internet murah dan cepat diwilayah pedesaan yang merupakan program andalan pasangan dengan jargon Aman ini bukan isapan jempol belaka,sebab hingga saat ini,sebanyak 50 …

Read More »

Sekda Pimpin Apel Siaga Sensus Pertanian Tahun 2023

BAGANSIAPIAPI (khabarmetro.com)- Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) menyelenggarakan Apel Siaga Sensus Pertanian 2023 (ST2023) di kantor BPS. Apel itu sebagai simbol kesiapan lembaga tersebut untuk melaksanakan sensus 10 tahun sekali, Rabu (31/5/2023). Sekretaris daerah Rohil H Fauzi Efrizal bertindak sebagai Pembina Apel Siaga tersebut dan dihadiri Kepala …

Read More »