Sabtu , 20 April 2024

Metropolis

Berita Metropolis

Pelan tapi Pasti, Dinas PUPR Kota Pekanbaru Normalisasi Sungai Sail

Kata Kadis, Ini Pelaksanaan Masterplan Pengendalian Banjir Alat berat nampak sedang bekerja melakukan normalisasi Sungai Sail.   PEKANBARU (Khabarmetro.com) – Perlahan tapi pasti, Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) terus menjalankan perencanaan masterplan pengendalian yang telah disusun di tahun 2020. Saat ini Dinas PUPR …

Read More »

Satu Guru SMPN 44 Pekanbaru Positif Covid, PTM Dihentikan 3 Hari

Ismardi: Semua Murid tak Ada yang Positif Covid-19   Gedung sekolah SMPN 44 Kota Pekanbaru. Saat ini PTM di sekolah tersebut dihentikan sementara.   PEKANBARU (Khabarmetro.com)– Gara-gara diketahui satu gurunya positif Covid-19, Pembelajaran Tatap Muka (PTM) terbatas akhirnya dihentikan. Syukurnya, siswa tidak ada yang positif. Hal itu disampaikan Kepala Dinas …

Read More »

Usung Tagline Konsolidasi, Kolaborasi dan Kompetensi Wijayanto, Ketua IKA Faperika Unri 2021-2024

  PEKANBARU (Khabarmetro.com)- Ikatan Keluarga Alumni Fakultas Perikanan dan Keluatan Universitas Riau (IKA Faperika Unri) sukses menggelar Kongres II. Pelaksanaannya berlangsung secara luring dan daring, Sabtu dan Ahad (10-11/7/2021) di Pekanbaru. Terpilih secara aklamasi sebagai Ketua IKA Faperika periode 2021-2024, yakni Wijayanto SPi MSc. Periode ini melanjutkan kepengurusan sebelumnya, yang …

Read More »

Besok, BKD Riau Umumkan Pendaftaran CASN

Kepala Badan Kepegawaian Provinsi Riau Ikhwan Ridwan   PEKANBARU (Khabarmetro.com) –Pemerintah Provinsi Riau, melalui Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Riau, mulai besok, Rabu (30/6), membuka pengumuman pendaftaran Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) tahun 2021. Dimana tahun ini penerimaan CASN dilakukan melalui dua jalur yakni Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai …

Read More »

Kukerta UNRI 2021, Laksanakan Sosialisasi Penguatan Pangan Rumah Tangga dengan Pembuatan Selai Jeruk

Pekanbaru (khabarmetro.com) – Kelompok mahasiswa Kukerta UNRI 2021, Senin (21/6/2021) melaksanakan kegiatan Sosialisasi Penguatan Pangan Rumah Tangga Dengan Pembuatan Selai Jeruk, Orange Marmalade, dan Nugget Ikan Patin di Pulau Belimbing 1, Desa Kuok . Kegiatan ini diawali dengan acara pembukaan sambutan oleh perwakilan mahasiswa sebagai bentuk ucapan terimakasih atas partisipasi …

Read More »

Diperingati Secara Sederhana

Milad Ke-237 Tahun Pekanbaru Walikota Pekanbaru,  Dr Firdaus ST MT memotong nasi tumpeng pada peringatan HUT ke- 237 Kota Pekanbaru di kantor Walikota Tenayan,  Senin (23/5) PEKANBARU (khabarmetro.com) – Peringatan hari jadi Kota Pekanbaru ke-237 tahun, berlangsung secara virtual. Puncak kegiatan berlangsung di Komplek Perkantoran Tenayan Raya, Rabu (23/6). Wali …

Read More »

Kwarran Tampan gelar Musran dan Musyawarah Pembentukan Kwarran Bina Widya dan Tuah Madani

Pekanbaru (Khabarmetro.com) – Kwartir Ranting (Kwarran) Gerakan Pramuka Tampan menggelar Musyawarah Ranting (Musran) dan Musyawarah Pembentukan Kwarran Bina Widya dan Tuah Madani pada Sabtu, 27/03/2021 bertempat di aula Kantor Camat Bina Widya Pekanbaru. Ketua Panitia Pelaksana Irwan Yuliadi dalam laporannya menyampaikan bahwa Musran dilaksanakan karena masa bakti Kwarran Tampan 2016-2021 …

Read More »

Lagi, Sat Reskrim Polres Rohul Tangkap Pelaku Perampokan PT EMA

PASIRPENGARAIAN-Sekali berlayar satu, dua pulau terlampaui pepatah itu layak disematkan atas kinerja Sat Reskrim Polres Rohul. Hasil pengembangan kasus perampokan yang terjadi di jalan Poros PT Ema, Desa Muara Jaya, Kepenuhan Hulu, kepolisian berhasil menangkap 1 orang tersangka. Tepatnya hari Selasa (02/3) sekira pukul 03.00 Wib, team opsnal melakukan pengembangan …

Read More »
slot thailand slot gacor resmi demo slot