Jumat , 19 April 2024

YMI.DM Sukses Gelar Seminar Pola Rasa

PEKANBARU (Khabarmetro.com) – Young Muslim International Direct Marketing bekerja sama dengan beberapa sponsorship terdiri dari Pegadaian Syariah, Go Go Aja, Pekanbaru Pos dan BHA Travel Haji & Unroh melaksanakan seminar perdana di awal pertengahaan Januari 2021 ini. mengambil tema *Pola Rasa yakni mengubah Mindset para pelaku UMKM untuk dapat naik kelas*.

Tujuan diadakan kegiatan ini disampaikan Yogi Muhammad Iqbal selaku Ketua Umum YMI.DM Riau mengatakan Kepada Pekanbaru Pos untuk mengubah pola pikir dengan mengurangi tingkat kegagalan dan tetap eksis ditengah pandemi Covid-19. “Ya disini kami hadirkan narasumber yang sangat handal dibidangnya, dan kegiatan ini kami akan roadshow ke berbagai daerah di Kota Pekanbaru tentunya

Menghadirkan Narasumber dari Rotte Bakery Herry Irawan oleh Coach Herry para peserta antusias dalam mengikuti agenda ini. Para pelaku UMKM tampak bersemangat dalam menerima semua ajakan dan masukan dari Coach Herry Irawan tersebut, bertempat di *Kampoeng Rabbit* para peserta yang berjumlah 40 peserta enjoy menerima materi.

Yogi Muhammad Iqbal berharap dengan adanya kegiatan ini dapat mendorong minat para pelaku UMKM saling membangun kerjasama yang baik dan bertukar informasi produk antar UMKM dengan usaha yang ada. “Contohnya membangun komunitas proses yang lebih cepat dan kegagalan yang lebih minim”

Hadir dalam acara ini Kamar Dagang Riau (Kadin) Supianto S.Sos M.M dalam melihat langsung acara seminar spektakuler tersebut. usai melaksanakan seminar peserta mengunjugi wisata Kampoeng Rabbit untuk memantapkan dan menambah wawasan seputar dunia bisnis yang menjanjikan dimasa yang akan datang.

Di dalam kesempatan yang sama yogi muhammad iqbal menyampaikan program kerjasama YMI.DM dengan Pekanbaru Pos. Untuk Publikasi Usaha UMKM di Koran Pekanbaru Pos. Dengan kerjasama ini diharapkan publikasi Usaha UMKM dibawah binaan YMI.DM lebih menyebar luas dan tentunya dengan harga yang special diberikan oleh Pekanbaru Pos. (Jel)

Check Also

Yayasan Sekawan Serahkan Nasi Kotak untuk Anak-anak Panti Nur Rahmat Ilahi Kubang

Pekanbaru (khabarmetro.com) – Sebagai wujud kepeduliannya terhadap anak-anak yatim dan piatu serta anak-anak terlantar, Selasa …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

slot thailand slot gacor resmi demo slot